Selasa, 16 Juli 2013

Penyisipan Citra/Gambar pada HTML

Bagaimana suatu objek citra dapat ditampilkan dalam sebuah web?
Secara sintax adalah berikut :

<img src="URL" ALT="deskripsi teks" 
ALIGN="posisi gambar"  WIDTH=n px HEIGHT=n px BORDER=n px>
Ada beberapa fungsi dalam sintaks IMG/Image, yaitu :
  • SRC
    • Merupakan komponen wajib dari IMG, karena fungsinya merupakan sumber referensi gambar
  • ALT
    • Berfungsi sebagai alternatif jika browser gagal menampilkan citra
  • ALIGN
    • Berfungsi sebagai pengaturan letak gambar apakah di kiri (left), tengah(center), kanan(right),dll
  • WIDTH
    • Berfungsi sebagai pengaturan lebar gambar (satuan pixel)
  • HEIGHT
    • Berfungsi sebagai pengaturan tinggi gambar (satuan pixel)
  • BORDER
    • Berfungsi sebagai pengaturan ketebalan bingkai gambar (satuan pixel)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar